Kurangkai sepi Sebuah kumpulan
Mencari diri Dalam angan
Tapi ternyata tidak jauh
Aku jatuh diam berlabuh
Merapat gila dan air mata
Karena aku adalah aku
Yang satu, yang malu, dan yang dikekang oleh waktu
Bukan sesuatu
Bukan kamu
Aku tahu aku
Aku adalah aku Aku
bukan siapapun selain diriku sendiri Aku
bukan siapapun selain diriku sendiri.
2004
Read previous post:
Read next post:
Be the first person to continue this post
Tegar dalam kesepian.
"Yang satu, yang malu, dan yang dikekang oleh waktu", sampai disini saya cukup menikmati :D
(salaman)